PENGEMBALIAN
WASIAT YANG DITULIS SENDIRI
Nomor
:
Pada hari ini, ………………..dst
Menghadap………………..dst
-Tuan A, advokat, bertempat tinggal
di……………….. jalan……………….. nomor………………..
Yang menurut keterangannya dilahirkan di
Semarang, pada tanggal ………………..
-Penghadap menerangkan kepada saya,
notaris, meminta kembali wasiatnya yang ditulis sendiri oleh penghadap, yang
oleh penghadap dengan dilak tidak diserahkan kepada saya, notaris, untuk
disimpan berdasarkan akta penyimpanan tertanggal sepuuh Agustus tahun seribu
Sembilan ratus delapan puluh dibawah nomor 20, yang dibuat dihadapan saya,
notaris.
-Permintaan itu dengan segera dipenuhi
oleh saya, notaris, dan sekarang penghadap menerangkan telah menerima dengan
tidak ada cacatnya dari tangan saya, notaris, wasiat tulisan sendiri yang
disebut diatas dan penghadap sesuai dengan ketentuan dalam pasal 934 Kitab
Undang-undang Hukum Perdata membuat akta ini sebagai pertanggungan jawab.
-Penghadap saya, notaris, kenal.
-Dari segala sesuatu yang tersebut
diatas ini dibuatlah
AKTA INI
Dibuat………………..dst
Segera ………………..dst
Dilangsungkan ………………..dst.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar